7 Benda terbesar di dunia dari masing – masing jenis

Dibuat oleh blogunik

Bumi itu luas dan besar dimana banyak mahluk hidup ada di dalamnya dengan berbagai ukuran yang ada mulai dari yang paling kecil hingga yang paling besar di bumi kita ini. Dari sekian banyak benda – benda tersebut, mungkin memilki ukuran yang bisa dikatakan besar, bahkan yang paling besar di dunia. Berikut kami sajikan hal – hal dengan ukuran paling besar di dunia berdasarkan jenisnya.

1. Pohon Sequoia

source photo : beritakonyol.com

Makhluk hidup terbesar di dunia (berdasarkan volume), tinggi 275 kaki, diameter 26 kaki.

2. Amphicoelia

source photo : i.redd.it

Dinosaurus terbesar di dunia, hidup 145 juta tahun lalu, panjang 58 meter.

3. Titanoboa

source photo : assets.wired.com

Jauh lebih besar dari Boa, hidup 60 juta tahun lalu, panjang 13 meter.

4. Argentavis

source photo : i.ytimg.com

Salah satu burung terbesar dunia, hidup 6 juta tahun lalu, jangkauan sayap sampai 7 meter.

5. Goa Paradise

source photo : namlonghotels.com

Goa terbesar di dunia yang terletak di Vietnam, panjang 5 km, tinggi 200 meter, lebar 150 meter.

6. Bunga Rafflesia

source photo : i.ytimg.com

Bunga terbesar di dunia, diameter mencapai 100 cm.

7. Rusa Raksasa

source photo : s3.zoochat.com.s3.amazonaws.com

Hidup 2 juta tahun lalu, lebar mencapai 5 meter.

 

Save